Tampilkan postingan dengan label ATU. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label ATU. Tampilkan semua postingan

18.2.25

X ATU3 - Cara Membuat Silase Rumput Odot untuk Pakan Ternak

 


Rumput Odot, atau Pennisetum purpureum, merupakan salah satu jenis rumput unggul yang banyak digemari peternak. Rumput ini memiliki nilai gizi tinggi dan mudah ditanam, tidak heran jika banyak petani kini beralih mencari cara membuat silase rumput odot sebagai bentuk pengawetan bahan silase.

Sementara itu, silase adalah pakan ternak yang dibuat dengan cara fermentasi bahan segar seperti rumput. Proses fermentasi menghasilkan asam laktat yang membantu mengawetkan bahan dan meningkatkan nilai gizinya. Silase rumput odot kaya akan protein, serat, dan mineral yang penting untuk kesehatan ternak.

X ATU1 - MUDAH BANGET! Cara Membuat Pakan Ayam Alternatif Sendiri di Rumah

Pakan adalah makanan/asupan (semua bahan pakan)  yang diberikan kepada hewan ternak atau hewan peliharaan, istilah ini berawal dari bahasa Jawa, pengertian pakan sendiri adalah suber energy dsn msteri bagi masa pertumbuhan dan kehidupan untuk makhluk hidup. Zat yang terpenting di dalam kandungtan pakan adalah protein, lemak, karbohidrat, mineral dan vitaminnya seimbang. Pakan sendiri merupakan komoditi yang sangat penting bagi ternak. Zat- zat  dan nutrisi yang terkandung dalam pakan dimanfaatkan oleh ternak untuk memenuhi kebutuhan hidup pokok dan produksi ternak itu sendiri. Selain itu, pakan juga merupakan dasar bagi kehidupan yang secara terus menerus berhubungan dengan kimiawi tubuh dan kesehatan.

5.2.25

Cara Memilih DOC Ayam Petelur - X ATU2


Bibit ayam broiler atau bisa disebut sebagai day old chick (DOC) adalah anak ayam yang baru menetas yang baru berusia satu hari. Pemilihan DOC yang tepat sangat berpengaruh terhadap keberhasilan pemeliharaan ayam broiler. 

DOC merupakan final stock (FS) yang digunakan untuk produksi daging yang optimal. DOC yang berkualitas selalu didapatkan dari parent stock (PS) yang memiliki kualitas genetik yang unggul. Sehingga pemilihan DOC menjadi suatu hal yang penting untuk mendapatkan performa hasil yang lebih optimal. 

4.2.25

GAME HALANG RINTANG - BASUKI - X ATU3

Ini adalah game pertamaku. Silahakan tekan tombol SPASI untuk menghindari rintangan. Selamat Bermain.!


21.1.25